• Jelajahi

    Copyright © 2019- Garut Selatan Game
    Best Viral Premium Blogger Templates

    Iklan Header

    Game Terbaik Ppsspp 2022

    25 Februari 2022, 09:21 WIB Last Updated 2022-02-28T01:53:16Z
    Iklan
    Baca Juga
    G

    ame Terbaik Ppsspp-Hallo selamat pagi semua para sahabat pembaca GSN. Kapanpun dan dimanapun kalian berada tentunya semoga selalu diberikan kesehatan dan juga diberikan rejeki yang berkah. Aamiin.

    Game Terbaik Ppsspp

    Ppsspp merupakan singkatan dari PlayStation Portable Simulator Suitable for Playing Portably. Ppsspp merupakan emulator yang kerap digunakan untuk bermain game PSP di hp maupun laptop. Meskipun game yang sudah tersedia di dalamnya bisa dibilang tidak sebanyak PlayStation console. Namun nyatanya masih banyak juga para gamer yang memainkan game PSP.


    Nah jika kalian penasaran ingin memainkan game PSP, dan kalian tidak ingin membebani perangkat hp atau laptop kalian. Tenang, kali ini saya akan memberikan informasi mengenai game PPSSPP terbaik dan tentunya dengan ukuran kecil yang bisa dimainkan di hp dan juga laptop.


    7 Game PPSSPP Terbaik dengan Ukuran Kecil



    1. Assasins Creed: Bloodlines


    Rekomendasi game yang pertama yaitu Assasins Creed : Bloodlines. Yang dimana game ini merupakan sekuel dari game Assasins Creed yang sebelumnya. Alur cerita dalam game ini yaitu berpusat pada salah satu sosok altar yang sedang berkelana dari Holy Land menuju ke Crypus.


    Nah, jika kalian sudah memainkan game seksual yang pertama maka kalian tidak akan bingung ketika memulai game ini karena tugas utama yang harus kalian lakukan itu sama dengan pendahulunya yaitu membunuh dengan cara sembunyi-sembunyi, mengantar barang, dan yang lainnya. Bagi kalian yang ingin memainkan game ini, sebaiknya kalian terlebih dahulu mencoba memainkan game sekuel yang pertama tentunya agar kalian bisa memahami jalan cerita yang disajikan didalamnya.

    Artikel Populer


    2. Def Jam: Fight for Ny


    Rekomendasi game yang kedua yaitu Def Jam : Fight for Ny. Bagi kalian yang menyukai sebuah permainan dengan melibatkan perkelahian atau fight satu lawan satu. Nah rekomendasi game yang kedua ini, tentunya bisa menjadi pilihan kalian.


    Dalam permainan ini juga menggunakan nama-nama musisi rap terkenal untuk setiap karakter petarungnya. Salah satunya yaitu seperti, Ludacris, Method Man, dan DMX. Dan tentunya agar lebih menarik para peminat, game ini juga disajikan dengan sebuah animasi serangan yang menawan.


    3. Need for Speed: Most Wanted


    Berikutnya ada sebuah permainan yang paling terkenal dari seri “Need for Speed”. Yaitu seri “ Need for Speed : Most Wanted. Game Need for Speed: Most Wanted menggunakan cara bermain yang sama seperti game pendahulunya. Yaitu Pokus utama kalian adalah melakukan sebuah balapan mobil secara online. Selain itu, akan ada beragam side quest yang nantinya akan muncul selama kalian sedang melakukan permainan ini.


    Baca Juga: Game Tahun 90an

     


    4. Tekken


    Tekken merupakan salah satu game yang bergenre action. Selain itu, game Tekken ini juga memiliki sebuah sistem fight yang lebih canggih dan tentunya juga sangat menarik untuk dimainkan. Game Tekken ini hadir dengan 6 seri. Yang dimana dalam seri ke 6 memiliki alur cerita yang tentunya masih berpusat pada sebuah karakter jin, kazuma,yoshimitsu, dan yang lain.


    Dan yang menarik dari game ini, game ini ternyata menyediakan sebuah pilihan multiplayer yang memungkinkan para penggunanya bisa bermain dengan orang lain.


    5. Final Fantasy: Crisis Core


    Game PSP juga memiliki salah satu game prequel dari Final Fantasy. Dalam permainan Crisis Core ini berpusat pada salah saorang karakter yang bernama Zack, sosok ini merupakan sosok yang sangat dikagumi oleh Cloud. Jadi bagi kalian yang menggemari game Final Fantasy, jangan sampai kalian melewatkan game ini yaaa.


    6. Patapon


    Patapon Game patapon ini memiliki sebuah konsep strategi dari rythim yang diluncurkan oleh Sony. Game patapon juga memiliki berbagai macam stage permainan yang tentunya dengan tingkat kesulitan yang berbeda. Semakin tinggi stage atau level maka akan semakin tinggi juga tingkat kesulitannya.


    7. Shaterred Memories


    Karakter utama dari game ini adalah seseorang yang bernama Harry Mason. Harry Mason merupakan seorang ayah yang sedang mencari anaknya yaitu Cheryl Mason. Mereka berdua terpisah akibat sebuah kecelakaan mobil yang mereka alami di tengah badai salju.


    Jadi, tugas utama yang harus kalian lakukan yaitu menyelesaikan misi untuk mbantu Harry agar berhasil mencapai tujuannya. Dan menariknya, disela-sela permainan kalian akan mendapatkan sebuah kuisioner yang jawabannya ternyata bisa memengaruhi Alur dari cerita game ini.


    Artikel Terkait:



    Nahh, itulah informasi yang bisa saya sampaikan pada kalian mengenai 7 game terbaik ppsspp dengan ukuran yang kecil agar bisa di mainkan di hp. Tentunya informasi yang sudah saya sampaikan semoga bisa bermanfaat bagi kalian. Sekian dan terimakasih.


    pencarian yang banyak dicari:

    • game ppsspp
    • game ppsspp iso
    • game ppsspp petualangan
    • game ppsspp terbaik android
    • game ppsspp ukuran kecil
    • daftar game psp
    • game psp langka




    Baca Artikel Menarik lainnya di Google News GARUTSELATAN.INFO
    Komentar

    Tampilkan

    Terkini


    Game

    +